Rahman, Andi (2023) PENDEKATAN-PENDEKATAN DALAM MEMAHAMI HADIS. Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir Fakultas Ushuluddin Institut PTIQ Jakarta.
Buku Pendekatan Pendekatan dalam Memahami Hadis.pdf - Published Version
Download (5MB)
Abstract
Hadis dikaji pada aspek autentisitas dan otoritasnya. Dalam konteks autentisitas hadis, ketika ada sebuah ungkapan atau tulisan yang disebut-sebut sebagai hadis, maka perlu diteliti terlebih dahulu apakah ia benar-benar autentik berasal dari Nabi Muhammad atau tidak. Karena faktanya, ada pemalsuan hadis dalam artian ungkapan yang bukan dari Nabi Muhammad namun dinyatakan berasal dari beliau. Selanjutnya, ketika sebuah ungkapan telah diteliti dan disimpulkan bahwa ia merupakan hadis, perlu dikaji apakah redaksional ungkapan tersebut mengalami perubahan dan ada distorsi atau tidak. Dengan berjalannya waktu, hadis diriwayatkan dari generasi ke generasi setelahnya, dan dalam proses periwayatan itu bisa terjadi perubahan dan distorsi pada redaksi hadisnya.
Item Type: | Book |
---|---|
Subjects: | 200. Agama > 2X2. Al-Hadits dan yang Berkaitan |
Divisions: | Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam > Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir |
Depositing User: | Syaiful Arief |
Date Deposited: | 14 Jun 2023 03:08 |
Last Modified: | 05 Jul 2023 04:53 |
URI: | https://repository.ptiq.ac.id/id/eprint/1194 |