repository ptiq

KONSEP TASYABUH AL-AYAT DALAM AL-QUR’AN PERSPEKTIF AHMAD HUSNUL HAKIM

Prayogo, Rizki (2022) KONSEP TASYABUH AL-AYAT DALAM AL-QUR’AN PERSPEKTIF AHMAD HUSNUL HAKIM. Undergraduate thesis, Institut PTIQ Jakarta.

[thumbnail of KONSEP TASYABUH AL-AYAT DALAM AL-QUR’AN PERSPEKTIF AHMAD HUSNUL HAKIM] Text (KONSEP TASYABUH AL-AYAT DALAM AL-QUR’AN PERSPEKTIF AHMAD HUSNUL HAKIM)
Skripsi Final - Rizki Prayogo.pdf - Accepted Version

Download (1MB)

Abstract

Kehidupan manusia sejatinya sudah terarah dengan baik jika
memperhatikan dan mempelajari Al-Qur’an secara seksama. Bagaimana
belajar dari kebodohan atau kesalahan masa lalu melalui kisah-kisah
terdahulu yang Al-Qur’an utarakan. Juga tentang mempersiapkan hari
yang akan datang melalui informasi-informasi yang sudah Al-Qur’an
sampaikan tentang hari akhir serta pesan-pesan terkait Ketuhanan (Tauhid,
Akidah dan lain-lain) dan Kenabian.
Namun, pada nyatanya, tidak sedikit manusia yang luput dari
tanda-tanda kebesaran Allah tersebut. Banyak yang abai terhadap AlQur’an, jarang mengkaji ayat demi ayat, tidak memperhatikan berbagai
bentuk kebesaran Allah yang sudah terhampar di muka bumi. Bahkan,
tidak jarang dari manusia yang bahkan untuk membaca Al-Qur’an pun
masih kesulitan. Demikianlah mengapa manusia digolongkan kepada
makhluk yang merugi, karena tanda-tanda kebesaran Allah yang sudah
tampak namun tidak sampai menyentuh relung hati mereka.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: 200. Agama > 2X1. Al-qur'an dan Ilmu yang Berkaitan
Divisions: Fakultas Ushuluddin dan Pemikiran Islam > Ilmu Al-Qur'an dan Tafsir
Depositing User: Syaiful Arief
Date Deposited: 18 Nov 2022 04:34
Last Modified: 18 Nov 2022 04:34
URI: https://repository.ptiq.ac.id/id/eprint/739

Actions (login required)

View Item
View Item